Rumah milik Bapak Tarwan 56 tahun Dusun Pasirpeuteuy RT. 012/006 Desa Sidamulya mengalami roboh pada hari Senin 30 Oktober 2023 sekitar pukul 10.30 WIB. Hal tersebut dilaporkan oleh Sutrisno Kepala Desa Sidamulya ke Kecamatan Cisaga. Mendengar laporan tersebut Camat Cisaga langsung menuju lokasi untuk meninjau langsung kondisinya dan bersama warga setempat bergotong royong membersihkan puing-puing bangunan, di waktu yang sama Camat Cisaga juga berkoordinasi dengan Dinas terkait untuk mengajukan permohonan bantuan kebutuhan darurat seperti sembako,selimut dan kasur. Hari ini Selasa 1 November 2023 Camat beserta rombongan melaksanakan Pendistribusian bantuan dari Dinas Sosial berupa sembako, selimut dan Kasur. Camat Cisaga berharap semoga bantuan ini dapat meringankan beban bapak Tarwan sekeluarga walaupun jumlahnya tidak seberapa dan Kecamatan Cisaga tetap mengupayakan permohonan RTLH ke Dinas terkait supaya rumah Bapak Tarwan dapat dibangun kembali.
News Flash
Data Belum Tersedia
DECEMBER 9, 2022
- Buka : Senin - Jum'at
Berita
CAMAT CISAGA BESERTA ROMBONGAN MELAKSANAKAN PENDISTRIBUSIAN BANTUAN DARI DINAS SOSIAL KABUPATEN CIAMIS
- by Kecamatan Cisaga
- 2023-11-01 08:51:00
- 0
- 2479 Views
Well done!
Aww yeah, you successfully read this important alert message. This example text is going to run a bit longer so that you can see how spacing within an alert works with this kind of content.
Whenever you need to, be sure to use margin utilities to keep things nice and tidy.
Komentar